Novita Lesyani☂: Cara Menimbang Berat (Lama Loading) pada Blog
     

Cara Menimbang Berat (Lama Loading) pada Blog

Berapa lama loading pada blog kamu? Cepat atau lamanya loading pada blog itu saangat penting bagi kenyamanan pengguna/pengunjung. Karena, semakin cepat loading di blog, pengunjung akan merasa nyaman membuka blog anda, dan itu artinya berat blog haruslah ringan jangan terlalu berat. Gimana sih caranya mengurangi berat blog dan membuat blog lebih cepat respon/loading? Nah, kali ini aku mau share tutobies cara menimbang blog beserta tips untuk mengurangi berat blog. Pada mau? Ikuti step;3

Cara Menimbang Berat (Lama Loading) pada Blog
1. Pergi ke link ini
2. Masukkan Url Blog.
3. Kemudian, klik 'Test Now'

Tips mengurangi berat (lama loading) pada Blog
1. Kurangi penggunaan gambar/image berformat JPEG karena ukuran/size nya biasanya besar.
2. Kurangi jumlah entri/post pada tab Home di blog anda. Yang kita tau, default jumlah entri pada home adalah 7, kita bisa mengurangi jumlah tsb menjadi 2/3 pada setting.
3. Kurangi widget/elemen/gadget yang menggunakan Javascript.
4. Widget/elemen/gadget yang mempunya ukuran/size besar seperti blog archive, blog list atau followers sebaiknya diletakkan pada bagian bawah sidebar agar elemen yang lain dapat dibaca dahulu.
5. Letakkan 'Read More/Baca Selengkapnya' pada setiap entri, agar loading setiap entri dapat lebih cepat dan teringkas.

Hello;3 Mau copy dan paste tuto ini? First, say permission to me! Dont't forget to write 'Credit by: http://novitalesyani28.blogspot.com/'
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Still Confused? NoProb! Ask me here^^